Cara Download Video di YouTube Tanpa Software. YouTube merupakan salah satu situs yang paling populer untuk membagikan video. Banyak video di YouTube yang bisa ditonton secara gratis. Namun, bisakah kita mendownloadnya? jika ingin mendownloadnya, kita tinggal menggunakan software Internet Download Manager. Tapi, akan lebih mudah jika kita mendownloadnya tanpa software. Bagaimana caranya?
Cara Download Video di YouTube Tanpa Software
- Buka situs YouTube dan copy link videonya.
BACA JUGA:
- Buka KeepVid dan pastekan link tersebut di kolom yang ada. Kemdian klik download.
- Tunggu sebentar, maka akan muncul beberapa pilihan format video. Pilih salah satu untuk didownload. Caranya klik kanan lalu Simpan tautan sebagai... atau Save link as....
- Setelah itu, akan muncul jendela baru. Pilih tempat dimana kamu akan menyimpan video itu. Kemudian klik Save.
- Maka secara otomatis video tersebut akan terdownload.
Sangat mudah bukan caranya? jadi kamu bisa menggunakan trik ini untuk mendownload video ketika tidak ada IDM di PC kamu.
3 comments
Tulis commentsDi tempat ane kok pas mau pake keepvid harus update java dulu ya?
BalasPakai clipconverter.cc jauh lebih mudah dan pilihan kualitas videonya beragam.
Balasgw mah sering pake savefrom gan
hehehe
BalasGunakanlah form komentar dengan bijak! EmoticonEmoticon